Wednesday, May 5, 2021

Harga Fotografer Pernikahan di Samarinda

Harga Fotografer Pernikahan di Samarinda sangatlah variatif dikarenakan perbedaan keperluan yang diminta oleh konsumen. Karena blog ini adalah blog saya, jelas sekali saya akan memberitahu harga melalui sudut pandang saya sebagai vendor penyedia Jasa Fotografer Samarinda.




Avenue Photoworks menjadi jasa Fotografer Samarinda sejak tahun 2016. Dimulai dari menyediakan foto dan artikel untuk media lokal, foto menu, foto keluarga. Jasa fotografi kami terus berkembang dan menyediakan jasa fotografer untuk acara seperti ulang tahun, tasmiyah, Anniversaryevent dan pernikahan.


Untuk Harga Fotografer Pernikahan di Samarinda terutama untuk Akad dan Resepsi Rumahan dalam satu hari yang sama, Avenue Photoworks memberikan harga yang cukup terjangkau dimulai dari IDR 1.700.000 untuk foto unlimited, 120 foto 4R + album Jumbo 10 Sheets.

Untuk membooking jasa Avenue Photoworks